Harga Samsung Galaxy A3 Series Terbaru

Samsung Galaxy A Series adalah ponsel terbaru dari samsung yang merupakan generasi terbaru dari beberapa produk samartphone dari kelas menengah kebawah hingga kelas atas. Produk seri A ini terdiri dari A3, A5, dan A7 dimana ada dua seri yang sudah dirilis di tanah air, sementara seri terakhir A7 masih menunggu tangga rilisnya.
Samsung Galaxy A3, A5 and A7
Samsung Galaxy A3, A5 and A7
Harga Samsung Galaxy A Series nanti bisa anda lihat sesuai dengan tipe yang kami tulis dibawah. Tentu saja berbeda antara seri yang satu dengan lainnya. Hal ini mengingat spesifikasinya yang diusung oleh ketiga ponsel ini pun berbeda. 
Samsung Galaxy A Series saat ini memang ditujukan bagi para pemburu gadget kelas menengah keatas sehingga harga Samsung Galaxy A Series pun dibandrol diatas 3jt.
Samsung Galaxy A3 mengusung layar tipe super AMOLED Produk ini terbilang mahal, apalagi dengan hanya menyematkan layar dengan kerapatan 245 ppi, tentu spesifikasi layar sangat jauh dari kata kelas atas. Namun yang menjadi sangat menarik pada Samsung Galaxy A3 adalah dibekalinya produk ini dengan jaringan LTE yang sudah langsung pada versi ini dan tidak merilis produk berbeda seperti biasnya. 
Samsung Galaxy A3 mengusung prosesor Quard Core berkecepatan 1.2 GHz sudah bisa dikatakan sangat mampu untuk mengakomodir kebutuhan aplikasi android yang ada di Google Play. Tambahan lainya adalah dukungan RAM 1 GB. Samsung seri A ini sebenarnya didefinisikan oleh mid range spesifikasi yang menargetkan demografis yang lebih muda. Menurut riset pasar bahwa samsung mengungkapkan bahwa kwlompok ini tidak rewel, juga hardware papan atas.
Samsung Galaxy A3 Series
 Samsung Galaxy A3 Series
Harga Samsung Galaxy A3 terbaru januari 2016
Rp. 3.000.000,-
Spesifikasi Samsung Galaxy A3
  • Single SIM (Dual SIM dijual beda versi)
  • Dimensi : 130.1 x 65.5 x 6.9 mm
  • Berat : 110.3g
  • Layar : Super AMOLED 4.5", x 960 pixels (-245 ppi pixel density)
  • Memory Internal: 16 GB update MicroSD up to 64 GB
  • Memory Eksternal : microSD, up to 64 GB (versi single SIM)
  • RAM : `1 GB
  • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
  • CPU : Quad-Core 1.2 GHz Cortex-A53
  • Prosesor : Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
  • GPU : Adreno 306
  • Konektivitas : HSDPA, 42,2 Mbps, HSUPA, 5.76 Mbps UL, 150 Mbps DL, Bluetooth v4.0, A2DP, WiFi 802.11 b/g/n, WiFi Direct, Wi-Fi hotspot, microUSB v2.0
  • Kamera Belakang : 8 MP, 3264 X 2448 pixels, autofocus, LED flash
  • Kamera Depan : 5 MP
  • Baterai : Non-removable Li-ion 1900 mAh
Untuk mengetahui spesifikasi lebih lengkapnya silahkan buka disini.
Perbandingan Samsung Galaxy A3, A5, A7
Samsung Galaxy A3
 Samsung Galaxy A5
Layar 4.5"
Layar 5 "
Layar 5.5"
RAM 1 GB
RAM 2 GB
RAM 2 GB
Quad-Core 1.2 GHz
Quad-Core 1.2 GHz
Quad-Core 1.5 GHz & quad-core 1.0 GHz 
GPU Adreno 306
GPU Adreno 306
GPU Adreno 405
Kamera 8 MP
Kamera 13 MP
Kamera 13 MP
Baterai Li-ion 1900 mAh
Baterai Li-ion 2300 mAh
Baterai Li-ion 2600 mAh

Kelebihan Samsung Galaxy A Series
  • Layar dari semua seri Galaxy A menggunakan Super AMOLED dan termasuk ponsel kelas pintar
  • Layar ponsel kelas HD sehingga ponsel akan terlihat lebih jernih saat digunakan
  • Prosesor menggunakan versi terbaru Qualcomm,n ketiga versi berbeda kelas dari mulai A3 yang lebih murah hingga A5 dan A7 yang paling mahal dengan prosesor Octa Core
  • RAM sudah cukup besar
  • Memiliki kamera utama maupun kamera depan berkualitas
  • Tersedia seri LTE atau berjaringan 4G untuk pada ketiga serinya.
Kekurangan Samsung Galaxy A Series
  • Kartu SIM berukuran Nano, sangat kecil seperti kartu SIM pada iPhone
  • Ketiga ponsel menggunakan tipe baterai tidak bisa dilepas atau Non removable, karena sangat ribet saat ponsel atau heng
  • Harga ketiga ponsel seri A ini relatif mahal
Untuk mengetahui harga samsung lainya silahkan lihat dibawah ini :

Demikianlah sedikit ulasan tentang Samsung Galaxy A series. Informasi yang bisa kami sampaikan terkait Harga Samsung Galaxy A3 terbaru update bulan ini. Semoga dengan reperensi ini menentukan pilihan Anda.

Terima kasih telah berkunjung di blog khusus membahas harga dan spesifikasi gadget terbaru, semoga bermanfaat.